KABARFAJAR - Simak jadwal pertandingan Piala Dunia 2022 Qatar di fase Grup F yang akan digelar pada tanggal 23 November hingga 1 Desember 2022.
Pada Grup F undian Piala Dunia 2022 Qatar ini diisi oleh Maroko, Kroasia, Belgia dan Belanda.
Kemungkinan besar Belgia dan Belanda menjadi yang diunggulkan pada fase Grup F Piala Dunia 2022 Qatar.
Namun tidak kemungkinan Maroko dan Kroasia akan menjadi kuda hitam di pertandingan fase Grup F Piala Dunia 2022 Qatar.
Layak untuk disaksikan pertandingan fase Grup F Piala Dunia 2022 Qatar mendatang, yang sebentar lagi akan digelar.
Berikut ini jadwal pertandingan lengkap babak fase Grup F Piala Dunia 2022 Qatar dibawah ini.
Baca Juga: Sudah Tahu Belum Kepanjangan dari Kata BeAT di Motor Honda
Jadwal pertandingan Grup F:
Artikel Terkait
Jadwal Lengkap Pertandingan Fase Grup A Piala Dunia 2022 Qatar, Mulai 20 November hingga 29 November
Nama Negara Group B dan Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2022 Qatar Mulai 21 November hingga 30 November
Penghuni Grup C dan Jadwal Pertandingan Lengkap Piala Dunia 2022 Qatar, Timnas Argentina Jadi Diunggulkan
Timnas Prancis Diprediksi Lolos di Grup D Piala Dunia 2022 Qatar, Cek Jadwal Pertandingan dan Para Penghuninya
Grup E Piala Dunia 2022 Qatar Sebagai Grup Neraka, Cek Timnas Mana Saja yang Mengisi dan Jadwal Pertandingan