KABARFAJAR.COM - Inilah beberapa lokasi tempat wisata kuliner yang layak kamu ketahui di Tangerang Selatan, Banten.
Sebuah rekomendasi wisata kuliner Tangerang Selatan yang hits 2023 ini mesti kamu coba dan sangat sayang jika dilewatkan.
Berikut ini tiga lokasi tempat wisata kuliner yang hits 2023 di Tangerang Selatan buat rujukan kamu selanjutnya.
Baca Juga: Tempat Wisata di Tangerang Mulai Taman Kota 1 BSD dan Ocean Park BSD Serpong Layak Kamu Kunjungi
1. Bukit Pelayangan Resto
Lokasinya berada di Jl. Cilenggang 1 No.53, Cilenggang, Kec. Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten.
Merupakan restoran khas Sunda dengan view yang asri. Suasananya tampak hangat dengan kolam ikan di samping bangunan. Juga, ramah anak karena terdapat playground.
Tempatnya sangat sejuk dengan banyak pohon yang ada di sana. Selain playground, ada fasilitas mushola.
Baca Juga: Mulai Kamis 25 Mei 2023, Beli BBM di DKI Jakarta Menggunakan My Pertamina
Makanan yang tersedia sangat bervariasi dan harganya cukup bersaing.
2. Gubug Mang Engking BSD
Lokasi Gubug Mang Engking BSD berada di The Breeze, Bsd City, Jl. Boulevard BSD Tim., Sampora, Kec. Cisauk, Kabupaten Tangerang, Banten.
Sajian seafood dengan suasana hangat khas Sunda bisa pengunjung nikmati di tempat ini.
Baca Juga: Wajah Baru Situ Cipondoh Tangerang, Objek Wisata Lokal yang Disebut Mirip Sydney Australia
Artikel Terkait
Lowongan Kerja Artisan Kuliner, Tersedia Banyak Posisi
Pecinta Kuliner Merapat! Ada Festival 1000 Liwet Di Garut Hari Ini
Kuliner Sate Manis Khas Geredeng Wajib Kamu Icip-icip Jika Berkunjung ke Tangerang
Resep Soto Solo, Kuliner Khas Kota Batik yang Simple dan Lezat
3 Tempat Wisata Kuliner di Kota Bandung yang Layak Kamu Kunjungi Mei 2023, Berikut Lokasi dan Harganya
5 Tempat Wisata Kuliner di Kota Jogjakarta Buruan Para Turis dengan Harga Terjangkau Mei 2023, Ini Lokasinya
Tempat Wisata Kuliner Menarik di Jogjakarta Mulai Harga Murah Hingga Lokasi Keberadaannya
Restoran Jepang yang Murah di Jakarta Bisa Menjadi Tujuan Kuliner Kamu di Mei 2023