Cara Memilih Calon Istri Menurut Gus Baha

- Jumat, 26 Mei 2023 | 11:19 WIB
Gus Baha (karanganyarkab.go.id)
Gus Baha (karanganyarkab.go.id)

KABARFAJAR.COM - Menikah adalah salah satu ibadah yang disyariatkan Allah SWT dan dicontohkan oleh para Nabi.

Menikah bisa bernilai ibadah bila dilakukan sesuai syariat dan melakukannya karena Allah, itu akan mendapat pahala.

Menikah yang diniatkan untuk mencari ridho Allah akan dimudahkan Allah.

Baca Juga: Ini Tips Rontokkan Lemak Tubuh Menurut Zaidul Akbar

Demikian pula nanti Allah akan berikan keberkahan bagi pasangan suami istri yang taat di jalan-Nya.

Namun terkadang manusia banyak menemukan kesulitan saat memilih kriteria calon pasangan.

Sehingga kesulitan sendiri menemukan pasangan yang sesuai keinginannya.

Baca Juga: Ini Dia 5 Fakultas Kedokteran di Indonesia yang Menerima Calon Mahasiswa Penghafal Qur'an

Ingin yang goodlooking, tajir, keturunan bangsawan dan sebagainya.

Kenyataannya, menemukan orang yang sesuai kriteria tersebut tidak mudah.

Gus Baha menerangkan, yang membuat kita mematok kriteria tertentu yang dinilai "ketinggian" adalah nafsu.

Baca Juga: dr Zaidul Akbar: Jangan Makan Ini Tiap Hari Karna Bisa Menyebabkan Cepat Tua, Kencing Manis Bahkan Kematian

"Pilih yang penting perempuan, yang penting Islam, yang penting sholehah. Selesai," jelas Gus Baha.

"Yang membuatmu susah dapat jodoh, itu karena nafsumu sendiri. Ingin yang macam-macam (kriterianya). Kalau saya yang penting perempuan, yang penting Islam dan yang penting hidup," ungkap Gus Baha.

Halaman:

Editor: Farid Wudjy

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Hati-hati! Inilah Dosa yang Tidak Allah Ampuni.

Selasa, 30 Mei 2023 | 07:33 WIB

Cara Memilih Calon Istri Menurut Gus Baha

Jumat, 26 Mei 2023 | 11:19 WIB

Tanggal Berapa Hari Raya Idul Adha 2023?

Kamis, 25 Mei 2023 | 16:21 WIB
X