KABARFAJAR.COM-Babak akhir kasus pembunuhan Brigadir Joshua belum berakhir, masih proses persidangan meskipun tersangka sudah ditetapkan.
Dalam persidangan terbaru, Bharada E menceritakan kronologi kejadian ketika ia di-briefing oleh Ferdy Sambo terkait skenario yang harus ia jalankan untuk menghabisi nyawa Brigadir Joshua.
Menurut Bharada E di hadapan hakim, ia diminta Ferdy Sambo untuk membunuh Brigadir Joshua lantaran Brigadir Joshua telah melecehkan Putri Candrawati di Magelang.
Baca Juga: CEK UPDATE Kunci Jawaban Tebak Kata Shopee Tantangan Harian Edisi 1 Desember 2022
Bharada E diminta menembak Brigadir Joshua supaya dirinya tetap aman karena dalam rangka melindungi PC.
Jika Ferdy Sambo yang menembak, tidak akan aman. Tetapi jika Bharada E yang melakukannya, Feedy Sambo berjanji akan melindungi Bharada E.
Skenario yang direncanakan itu ialah untuk menjebak Brigadir J seolah-olah sudah melecehkan PC.
Kemudian sambil menunggu PC berteriak dan saat itulah Bharada E harus menembak Brigadir J.
Baca Juga: Rekrutmen Bersama BUMN Akan Segera Dibuka, Bersiaplah Mendaftar!
Artikel Terkait
YES, Akhirnya Terbongkar Motif Asli Penembakan Brigadir J Oleh Geng Ferdy Sambo Diungkap Bharada E ke LPSK
Hasil Uji Kebohongan: Bharada E, Bripka R dan Kuat Maruf Jujur soal Pembunuhan Brigadir J
TERUNGKAP, Hasil Uji Kebohongan Bharada E Bongkar Peran Mengerikan Ferdy Sambo Habisi Brigadir J
Dikawal LPSK, Bharada E Tiba di PN Jakarta Selatan untuk Jalani Sidang Perdana
Bharada E Benarkan Bahwa Putri Candrawathi Ikut Menembak Brigadir J Bersama Ferdy Sambo