KABARFAJAR - Inilah rekomendasi tiga tempat destinasi wisata di Yogyakarta yang paling bagus dan menarik.
Dimana tiga tempat destinasi wisata Yogyakarta bisa menjadi pilihan kamu dan keluarga saat liburan atau akhir pekan.
Ada beberapa ulasan terkait tiga tempat destinasi wisata Yogyakarta mulai harga tiket, jam buka dan lokasi yang harus kamu tahu.
Baca Juga: 3 Homestay Dieng Terbaik, Destinasi Wisata Penginapan Keluarga dengan View Indah Ala Glamping
1. Merapi Park Yogyakarta
Merapi Park Yogyakarta merupakan salah satu destinasi wisata masa kini yang begitu digemari kalangan anak muda. Wisata ini berada di sebelah utara Jogja, atau tepatnya di kabupaten Sleman.
Merapi Park Yogyakarta buka setiap hari pada pukul 09.00–17.00 WIB. Jadi, tentunya Merapi Park bisa kamu kunjungi kapan pun kamu berlibur atau akhir pekan.
Baca Juga: Tempat Destinasi Wisata Glamping Terbaru Dusun Bambu: Cek Lokasi, Jam Operasional dan Fasilitas
Untuk harga tiket masuk objek wisata Merapi Park dibanderol dengan kisaran Rp20.000. Sedangkan lokasi berada di Jl. Kaliurang No.KM. 22.5, Banteng, Hargobinangun, Kec. Pakem, Kabupaten Sleman, Yogyakarta.
Artikel Terkait
3 Homestay Dieng Terbaik, Destinasi Wisata Penginapan Keluarga dengan View Indah Ala Glamping
Daftar Homestay Murah Meriah Destinasi Wisata Dieng Ala Glamping, Cek Harga, Fasilitas dan Lokasi
Lagi GRATIS! 4 Destinasi Wisata Bandung yang Estetik Harus Kamu Kunjungi Bersama Keluarga
Destinasi Wisata Situ Cileunca Pangalengan: Lokasi, Jam Operasional dan Harga Tiket Masuk Murah Meriah
Destinasi Wisata Bekasi Central Park Meikarta: Jam Operasional, Harga Tiket Masuk dan Wahana Permainan murah