• Jumat, 29 September 2023

Gempa Magnitudo 4,2 Guncang Bengkulu Hari Ini Jumat 2 Juni 2023, BMKG: Belum Ada After Shock

- Jumat, 2 Juni 2023 | 09:16 WIB
Ilustrasi gempa (Pixabay.com)
Ilustrasi gempa (Pixabay.com)

KABARFAJAR.COM - Dikabarkan BMKG bahwa telah terjadi gempa dengan kekuatan magnitudo 4,2 di hari ini, Jumat 2 Juni 2023.

BMKG melaporkan telah terjadi gempa dengan kekuatan manitudo 4,2 di Bengkulu Utara, Bengkulu.

BMKG memastikan, bahwa gempa tersebut tidak berportensi tsunami.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Hari Ini 2 Juni 2023: Fokus pada Tugasmu dan Jangan Biarkan Masalah Lain Mengganggu

"Mag:4.2, 02-Jun-2023 06:47:57WIB," demikian tulis keterangan BMKG, Jumat 2 Juni 2023.

Berdasarkan hasil analisis BMKG menunjukkan, episenter gempabumi terletak pada koordinat 3,71° Lintang Selatan (LS); 101,45° Bujur Timur (BT) atau tepatnya berlokasi di laut pada jarak 88 Km arah Barat laut, di kedalaman 11 km.

Sampai berita ini diturunkan, belum ada laporan dampak kerusakan yang ditimbulkan akibat gempa bumi tersebut.

Baca Juga: 10 Nama Bayi Perempuan Korea yang Memiliki Arti Indah dan Manis untuk Diucapkan

Hasil monitoring BMKG belum menunjukkan adanya aktivitas gempa bumi susulan (after shock).***

 

Editor: Farid Wudjy

Sumber: BMKG

Tags

Artikel Terkait

Terkini

INFO BMKG: Jember Digoyang Gempa Bumi 4,3 Hari Ini

Jumat, 29 September 2023 | 09:01 WIB
X